Pada mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu mengenali dan memahami konsep-konsep pokok, teori, dan alat-alat dalam manajemen keuangan, mampu menerapkannya pada masalah-masalah keuangan sedehana serta mampu melakukan analisis sederhana. Mata kuliah ini juga diharapkan agar mahasiswa dapat memahami peluang-peluang bisnis dan masalah-masalah yang terkait didalamnya. Materi-materi yang diberikan dapat melakukan keputusan yang tepat untuk mengatur keuangan dalan topik Capital Budgeting dan Project Analysis